Ingatkan Ancaman Serangan di Wilayah Timur Tengah Akan Meningkat

by -522 Views

Amerika Serikat mengingatkan akan adanya serangan lebih lanjut di wilayah Timur Tengah seiring dengan meningkatnya eskalasi konflik. Simak informasi lebih lanjut dalam program Profit di CNBC Indonesia (Selasa, 06/02/2024). Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini.