Semua orang pasti menginginkan memiliki rumah impian, tak terkecuali Anda. Seperti yang dibahas dalam wawancara antara Bunga Cinka dengan Motivator dan Pakar Marketing Indonesia Tung Desem Waringin Amran di Program Nation Hub CNBC Indonesia. Memiliki rumah impian tidak hanya bermimpi, tetapi juga melibatkan strategi keuangan yang cerdas. Mulai dari pertimbangan gaji, investasi, hingga passive income, semuanya dapat menjadi pijakan menuju keberhasilan financial Anda. Simak lebih lanjut informasi tersebut untuk mengetahui tips berburu massive income ala Tung Desem Waringin.
Tips Berburu Massive Income ala Tung Desem Waringin
